CII2C2 Analisis Kompleksitas Algoritma

Deskripsi Mata Kuliah:

Mata kuliah ini mempelajari tentang analisis kebenaran algoritma dan kompleksitas waktunya dalam menyelesaikan persoalan tertentu dengan menerapkan konsep induksi matematika dan ekspresi matematika lainnya. Diharapkan mahasiswa mampu merumuskan kelebihan dan kekurangan berbagai algoritma, dan menerapkan algoritma yang tepat dari sisi efisien untuk persoalan tersebut.

Pustaka – Bibliography:

Utama:

  1. H. Cormen, C. E. Leiserson, R. L. Riverst, C. Stein. Introduction to Algorithms –

3rd Edition, MIT Press, 2009.

  1. Levitin. Introduction to The Design and Analysis of Algorithms – 3rd Edition, Pearson, 2011.
  2. Neapolitan, K. Naimipour. Foundations of Algorithms – 5th Edition, Jones and Bartlett Learning, 2014.

Pendukung:

  1. Rinaldi Munir, M.T. Diktat Strategi Algoritmik IF2251. Departemen Teknik Informatika, Institut Teknologi Bandung
  2. Ian Parberry. Lecture notes on Algorithm Analysis. Departmen of Computer Sciences, University of North Texas, 2001